Minggu, 29 Mei 2011

Berbagai Modifikasi Unik VW Beetle di Dunia


Metrogaya - Volkswagen Beetle adalah salah satu mobil yang paling terkenal  di dunia. Mobil ini memiliki bentuk yang unik, dan daya tahan yang luar biasa besar. Karena itu mobil yang sering kita dengar dengan sebutan 'VW Kodok' ini salah satu mobil yang paling sering dimodifikasi. Sebagian orang memilih untuk mengubah Beetles mereka untuk membuat mereka lebih efisien, untuk membantu mereka berkeliling di cuaca atau medan yang keras, atau sebaliknya membuat mereka bekerja lebih baik. Dan yang lainnya hanya untuk kesenangan modif saja.
Ada beragam modifikasi VW di luar sana, dan banyak dari mereka sangat gila Anda tidak akan berpikir siapa pun akan pernah mencoba mereka. Salah satu contoh, mobil yang dimodif dengan tema umum  menggunakan mobil ini sebagai tempat tanaman, atau membiarkan rumput tumbuh di seluruh tubuh mobil tersebut, ini menggambarkan mobil tersebut sebagai "hippie" mobil. Tapi tidak sama seperti rakasa Common adalah dalam mobil ini ban yang bisa dibilang sangat gila, namun hal itu mengubah menjadi menggemaskan. Sebab mobil kecil menjadi sebuah mesin dikalangan off-road.
"Cute" faktor itu tidak hilang pada mereka yang mengubah pemilik VW Beetles mereka menjadi hewan atau yang membuat mobil-mobil kecil mereka menjadi sesuatu yang sangat menggemaskan. Mereka menggunakan berbagai atribut yang unik namun sesuai dengan apa yang mereka harapkan.
Lalu ada modifikasi yang membuat beberapa VW Bug ini lebih memiliki seni daripada mobil lainnya. Mobil kecil ini mungkin akan tampil bukan sebagai wajarnya, tetapi itu tidak berarti mereka tidak dapat dinikmati. Mereka telah diberikan kehidupan baru sebagai objek untuk dikagumi.
Apakah mereka stasioner fungsional atau karya seni, modifikasi VW Beetles dapat ditemukan di seluruh dunia. Dan dengan yang lebih baru tampaknya. Beetles Baru muncul di kota-kota dan di mana-mana, kami mungkin tidak akan  mengakhiri tren ini dalam waktu dekat.(fz/gajitz.com)


Mobil-mobil Paling Aneh di Dunia

Mobil kadang-kadang dibuat tidak hanya sebagai alat transportasi biasa melainkan juga sebagai kendaraan yang tidak biasa baik fungsinya mapun teknologinya. Mobil-mobil aneh ini selain berkonsep ekonomis dan ramah lingkungan, juga digunakan untuk kegunaan-kegunaan yang ekstrem seperti untuk kondisi-kondisi offroad ataupun hanya sekedar untuk cari sensasi saja agar masuk dalam daftar rekor dunia.


Mobil Terceper Di Dunia Bertenaga Jet



Colim: Karavan yang Copotable


Kendaraan ini didesain oleh Christian Susana yang merupakan hasil kawin silang sebuah mobil dan karavan untuk camping. Bagian depannya bisa dicopot-copot, jika sedang tidak untuk camping, dam menjadi sebuah mobil dengan dua kursi penumpang. Mungkin penampilannya aneh, tapi fleksibilitasnya sangat mengagumkan. 

Peugeot Capsule: Mobil Mungil untuk Melarikan Diri


Desainer Alp Germaner memimpikan wahana untuk melarikan diri, tapi bukan untuk dipakai melarikan diri ke luar angkasa seperti konsep di film-film fiksi, melainkan akan membawa Anda ke medan off-road. Peugot Capsule yang terinspirasi dari motor KLR 650 ini bergerak dengan tenaga listrik. Lengkap dengan GPS, LCD screen yang sekaligus berfungsi sebagai kaca cermin belakang, konektivitas internet, dan ruang bagasi yang cukup untuk berakhir pekan dengannya.

Eclectic: Kendaraan energy-autonomous Pertama di Dunia ? 


Mobil ini dilengkapi dengan panel surya dan kincir angin sebagai sumber tenaganya dan juga sebuah plug untuk mencharge ulang tenaga listriknya karena panel surya dan kincir anginnya hanya mampu membawa mobil ini sejauh 14 mil dan tenaga dari listrik tersebut akan melanjutkan perjalanannya. Harganya sekitar US $31.500 dollar, menurut pers release Venturi.

Thrust SSC: Ngebut Hingga 750 Mil per Jam


Thrust SSC (Super Sonic Car) ditenagai oleh dua mesin turbojet Roll Royce 205. Tenaga yang disemburkan setara dengan 145 mobil Formula Satu (F1). Beratnya 10 ton dan pernah mencatat kecepatan maksimum 766 mil per hour di gurun Black Rock, Nevada, USA pada Oktober 1997.



Mobil Unik Foto-Foto Mobil Sport, Modifikasi, Keren, Terbaru



 Suka otomotif ? lihat yuk Foto-Foto Mobil Sport, Modifikasi, Keren, Terbaru, Lucu, Unik pokoknya… macam-macam modifikasi mobil dari yang tercepat, terpanjang, terhoror, terceper sampai yang ternorak…







INILAH MOBIL LISTRIK TERCEPAT DI DUNIA (shelby)

mobil tercepat didunia kadang banyak diperbincangkan banyak orang, tetapi kebanyakan yang diperbincangkan adalah mobil tercepat berbahan bakan minyak atau bensin , tetapi kesempatan kali ini dunia unik dan menarik akan sedikit menginformasikan tentang mobil tercepat di dunia yang bertenaga listrik., mobil tesebuta adalah Shelby SuperCars (Ultimate Aero EV), mobil ini merupakan mobil yang mempunyai kecepatan hingga 1.000 hp (250 mph, yang menajdi perhatian banyak orang terhadap mobil ini adalah karena mobil ini bergerak dengan tenaga listrik.

ultimate Aero EV mempunyai 2 mesin dengan tiap-tiap mesinnya mempunyai tenaga 500 hp (horsepower) serta dapat digunakan sebagai konfigurasi 2 penggerak roda (2wd) dan 4 penggerak roda (4wd).








mobil ini dijual dengan harga US$ 50.000 – US$ 60.000. walaupun terhitung sangat mahal tetapi memang sebanding dengan apa yang akan diperoleh. mobil tercepat didunia bertenaga listrik.



Sabtu, 28 Mei 2011

unik mobil setengah motor




Seksinya Si Kupu-kupu Malam

Kupu-kupu Malam, sebuah nama yang unik. Mungkin setara dengan karya garapan
bengkel modifikasi asal Yogyakarta tersebut. Mereka menamainya sebuah 'Unique Sexy Radical Car'.

Bagaimana mungkin mobil yang dinyatakan unik dan sexy namun juga radikal? atau
memang aura radikalnya tersebut yang membuat mobil ini menjadi unik dan sexy? Si
pemilik mobil sekaligus bengkelnya, Rudi Kupu-kupu Malam, coba menjawab.

"Awalnya memang kita selalu ingin menampilkan sebuah mobil yang unik, namun radikal, sehingga bisa terlihat seksi," ujarnya ketika ditemui detikOto di lomba modifikasi Autoblackthrough, di Jakarta Convention Centre, Senayan, Minggu (29/11/2009)

Keunikan mobil ini pun bisa terlihat dari awal mula Rudi membangunnya sebagai sebuah mobil. "Ini benar-benar dari nol, jadi bukan dari mobil apapun," ujar pria yang gemar memakai sarung kemana-mana ini. Lho?

Mengambil rangka Toyota Crown, Rudi dengan apik merancang bangun bodi mobil konsep radikalnya, menjadi sebuah dimensi sport car yang elegan dan seksi, terutama dengan pilihan warna birunya yang sensual.

Rangka dan bodi yang sudah terbentuk itu, segera dijejalkan mesin Toyota Supra, yang dikawinkan dengan gearbox Subaru, sehingga tidak hanya tampilan, dari performa pun layak untuk diadu.

Begitupun dengan desain 2 pintu coupe, serta bagasi, kap mesin, semuanya dikontrol oleh motorize 11 titik, sehingga menambah nuansa futuristik pada mobil asal Jogja yang dalam gelaran AutoBlackThrought tersebut.

Aura radikal mobil tersebut pun, mungkin saja diturunkan oleh para penciptanya. Bayangkan saja, secara radikal, mereka hanya membangun mobil ini hanya dalam waktu 3 bulan.

Dan ketika ditanya berapa kocek nyang perlu dirogoh untuk menjadikan sebuah mobil unik seksi serta radikal ini? "Wah, saya sudah tidak mau menghitungnya lagi, berapa biaya yang sudah keluar," ujar Rudi merendah.

Konsep Mobil yang Unik Dan Aneh